KTM RC 390 & Perkiraan Harganya - Salah satu perusahaan otomotif asal Austria, KTM mulai memberi sinyal akan memasukkan kedua jenis varian sport fairing mereka yaitu KTM RC 390, RC 200, dan RC 125. Seperti yang di update pada status di fanpage KTM Indonesia tanggal 19 September 2014 kemarin. KTM RC 390 dan RC 200 sendiri baru saja meluncur di India pada kuartal ketiga 2014 ini dengan harga RS 205.000 atau sekitar Rp. 40 jutaan. Kemungkinan harga KTM RC 390 bisa melonjak sampai Rp. 80 hingga ratusan juta.
KTM RC 390 mengusung tampilan khasnya dengan rangka trellis kekar dengan balutan warna oranye sebagai warna flagship KTM. Untuk dapur pacunya, KTM RC 390 menggunakan mesin 1-silinder berkapasitas 373,2 cc dengan power maksimum hingga 43 Hp. Motor yang menggunakan standar bahan bakar RON95 (Pertamax+) ini punya bobot 147 kg. Cukup ringan memang jika dibandingkan dengan motor-motor 250cc yang beredar di Indonesia.
Selain KTM RC 390, kabarnya KTM RC 200 dan RC 125 juga sedang dipersiapkan untuk masuk ke Indonesia. Nah, kita tunggu saja bagaimana kiprah brand buatan Eropa yang juga bakal ambil bagian di MotoGP 2017 ini.
Selain KTM RC 390, kabarnya KTM RC 200 dan RC 125 juga sedang dipersiapkan untuk masuk ke Indonesia. Nah, kita tunggu saja bagaimana kiprah brand buatan Eropa yang juga bakal ambil bagian di MotoGP 2017 ini.
KTM RC 390 2015
Spesifikasi KTM RC 390 (klik untuk memperbesar) |
KTM RC 390 |
Demikianlah informasi mengenai KTM RC 390 Motor Sport Fairing Dipersiapkan Masuk Indonesia. Semoga bermanfaat :-)
Artikel jenis-motor lainnya mengenai:
Artikel jenis-motor lainnya mengenai:
No comments:
Post a Comment