Honda BeAT 2014 Dengan Striping Terbaru Yang Fresh - Menjelang kuartal kedua 2014 ini, PT AHM baru saja memperbaharui tampilan Honda BeAT 2014 nya dengan konsep yang lebih fresh dan mencolok.
Desain Honda BeAT terbaru 2014 tersebut nampak lebih atraktif dan kontras dengan kombinasi warna hitam dan kuning ngejreng, membuatnya semakin sporty dan gaul.
Sampai sejauh ini, Honda BeAT masih menjadi motor terlaris Honda, sekaligus terlaris sepanjang tahun 2013 dengan menguasai angka penjualan 53% dari semua varian motor di Indonesia. Skutik yang diluncurkan pertama kali pada tahun 2008 itu memang memiliki ragam fitur yang cukup canggih, membuatnya menjadi favorit pecinta motor harian di Indonesia, seperti Combi Brake System yang memberikan daya pengereman yang maksimal, kehandalan mesin, fitur kunci magnet, dll.
Desain Honda BeAT terbaru 2014 tersebut nampak lebih atraktif dan kontras dengan kombinasi warna hitam dan kuning ngejreng, membuatnya semakin sporty dan gaul.
Sampai sejauh ini, Honda BeAT masih menjadi motor terlaris Honda, sekaligus terlaris sepanjang tahun 2013 dengan menguasai angka penjualan 53% dari semua varian motor di Indonesia. Skutik yang diluncurkan pertama kali pada tahun 2008 itu memang memiliki ragam fitur yang cukup canggih, membuatnya menjadi favorit pecinta motor harian di Indonesia, seperti Combi Brake System yang memberikan daya pengereman yang maksimal, kehandalan mesin, fitur kunci magnet, dll.
Honda BeAT 2014 & Tampilan Striping Terbaru
Honda BeAT 2014 |
Di Indonesia, pesaing terdekat Honda BeAT adalah Yamaha Mio yang juga menjadi salah satu motor terlaris tahun 2013 silam.
Pembaruan striping Honda BeAT 2014 ini diharapkan mampu melanjutkan trendsetter skutik stylish nan gaul ini. Untuk sektor jeroan mesin masih tetap hadir dengan teknologi injeksi PGM-FI dari Honda yang sudah lolos standar EURO3. PT AHM sendiri menargetkan penjualan 1600 unit / bulan untuk varian Honda BeAT facelift terbaru ini.
Honda BeAT 2014 dengan facelift terbaru |
Demikianlah informasi mengenai Honda BeAT 2014 Dengan Striping Terbaru Yang Fresh. Semoga bermanfaat :-)
artikel jenis-motor lainnya mengenai:
No comments:
Post a Comment